TEGAL, radartegalonline – Bagi penggemar android, berikut ini adalah ulasan spesifikasi lengkap mengenai Realme C55 terbaru dengan ram 6/64 gb. Nyatanya, brand Realme diketahui memang rajin mengeluarkan produk-produknya di pasaran.
Hal ini, menunjukkan tingginya minat publik terhadap produk terbaru keluaran Realme C55 saat ini. Banyak keuntungan yang ditawarkan oleh brand Realme ini jika dibandingkan dengan ponsel lainnya.
Harganya yang terjangkau, fitur dan spesifikasi yang lengkap dan mutakhir, memudahkan para pengguna untuk melakukan aktivitas hariannya. Sebab, Realme C55 ini bisa Anda gunakan untuk berbagai kegiatan sekaligus yang tentunya akan mempermudah kehidupan pemiliknya.
Misalnya, berselancar di internet, berkirim pesan, bertelepon ria, mengabadikan momen dan lain sebagainya. Seluruh kegiatan tersebut pada umumnya mampu tercover secara baik oleh Realme C55.
Spesifikasi Realme C55 Ram 4/64 GB Lengkap
Realme C55 memiliki detail ram sebanyak 4 gb dan penyimpanan internal sebesar 64 gb. Jumlah ram tersebut tentu masih bisa mengoptimalkan dengan menggunakan penyimpanan eksternal.
Dengan demikian, Anda tidak perlu khawatir lagi dengan kapasitas memorinya yang sekilas nampak sedikit.
Sementara pada bagain layarnya termasuk lebar yakni 6,5 inci. Ukuran tersebut masih tergolong nyaman untuk Anda genggam dengan telapak tangan dan juga bisa masuk ke dalam kantong.
Realme C55 bukanlah tipe ponsel besar yang menggangu atau mengganjal dengan ukurannya. Melainkan masih nyaman untuk Anda genggam dan operasikan untuk kegiatan sehari-hari bagi banyak kalangan.
Terdapat juga aspek lain yang mencuri perhatian adalah kapasitas baterainya.
Oleh karena itu, baterai ponsel besutan Realme kali ini tergolong monster alias sangat besar. Karena ukurannya yang mencapai 6.000 mAH.
Dengan kapasitas tersebut, maka ponsel ini bisa bertahan nyaris dua hari lamanya tanpa harus melakukan pengisian ulang.
Gebrakan Realme C55 ini tentu sangat mencuri perhatian, mengingat kompetitor dan juga ponsel lainnya yang hanya bisa bertahan pada angka 5.000 mAH saja.
Namun, kini ada ponsel yang berani menambahkan seribu lagi di atasnya menjadi 6.000 mAH. Dengan demikian, Anda bisa lebih leluasa dalam menggunakan ponsel tersebut karena memiliki masa baterai yang sangat besar.
Setidaknya, dalam dua hari penuh Anda tidak perlu melakukan pengisian daya yang sangat merepotkan.
Bergeser ke bagian kamera, kamera utamanya memiliki 64 mp dan bagian depannya hanya 8 mp.
Meski begitu, ponsel ini masih cukup baik dalam mengabadikan gambar dan momen terbaik Anda.
Harga Realme C55 Ram 4/64 GB
Sementara itu, harga dari ponsel ini masih belum rilis sampai sekarang. Namun, biasanya harga ponsel yang baru luncur ini bisa mencapai hampir Rp 2 juta.
Penggemar android harus menunggu sedikit lebih lama untuk mengetahui berapa harga pastinya dari produk terbaru ini.
Meskipun harapan harga ponsel ini tidak terlalu mahal atau jauh dari seri seri yang ada sebelumnya.
Sebab, ada banyak sekali peminat Realme yang ingin mempunyai hp seperti ini.
Harapan dari publik adalah bisa memiliki ponsel tersebut dengan harga yang masih terjangkau.
BACA JUGA: Rekomendasi HP Harga 6 Jutaan Terbaik 2023, Ini Daftarnya
Demikian, ulasan lengkap mengenai spesifikasi lengkap dengan harga Realme C55.***